Translate this Article?

Kamis, 19 Oktober 2017

Subway Surfers

Halo kawan-kawan semuanya, pada postingan kali ini saya akan membahas tentang game SUBWAY SURFERS kepada kalian.


Subway Surfers adalah sebuah permainan bergenre arcade dan action dengan 3 rel, dimana anda harus melarikan diri dari kejaran inspektur galak dan anjingnya dalam stasiun kereta api yang penuh dengan jebakan-jebakan dan kereta-kereta yang melaju kencang.


Subway Surfers merupakan game mobile yang sukses, bahkan sangat sukses terbukti dari jumlah unduhannya yang lebih dari 500 juta download.

Subway Surfers di usung oleh Kiloo, sebuah perusahaan games swasta di Denmark.

Subways Surfers di rilis pertama kali pada 24 Mei 2012.

Ada keunikan dalam game Subway Surfers, yaitu :
1. Subways Surfers selalu update tiap bulan ke negara-negara di dunia dan biasanya dalam rangka menyambut hari besar dan perayaan-perayaaan yang bersifat internasional.
Seperti : Tahun baru, Halloween, natal, dan lainnya.

Kali ini, Subway Surfers memilih mexico, untuk edisi halloween.



2. Dapat dimainkan secara online dan offline


Platform : Android, iOS, Windows phone, Microsoft word
OS : minimal 4.0, 4.0.1 (kit kat) ke atas.
Genre : Arkade dan Aksi
Developer : Kiloo
Tahun rilis : 2012
Download : 500.000.000+

Alamat pengembang
Kiloo
Klostergade 28, 1 sal 8000 Aarhus C
Email pengembang
Support@kiloo.com
Pembelian dalam aplikasi 
IDR 15K - 1.377.983/ item

Rating : 4,5 🌟
Rating Fitur.
Game play 4,3 🌟
Graphics 4,3 🌟
Controls 4,1 🌟

Sekian dulu artikel tentang SUBWAY SURFERS ini.
Semoga Bermanfaat.
Sampai jumpa lagi di postingan selanjutnya.
JANGAN LUPA SHARE YA


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silakan komentar yang baik dan benar.
Komentar DILARANG mengandung unsur :
1. SARA
2. OOT
3. SPAM
4. ADS atau IKLAN
5. PORNOGRAFI
Ingat !!
Dilarang COPAS (copyright © 2017-2019 | all rights reserved)
Jika ingin copy paste harus izin dikolom komentar dan tetap mencantumkan link sumber.